Saturday, January 20, 2007

Shavira umur 9 Bulan

Hallo om dan tante...
Shavira udah 9 bulan loh sekarang. Kemaren sempet batuk-batuk dan pilek, tapi sekarang udah sembuh dan Shavira makin pinter loh! Sekarang udah bisa berdiri dan pegangan cuma dengan satu tangan. Kadang lepas tangan, tapi langsung duduk deh.
Oh ya, sekarang Vira juga udah mulai makan nasi halus, pakai ayam atau kadang pakai ikan dan sayuran seperti bayem. Papa juga kemaren beliin vira mainan baru. Lucu deh, bisa dipeter-puter dan bengkok kesana-kemari. Oh ya, kata pertama Shavira ternyata "PaPa". Biasanya bilang "mamamamamamamamamama...", eh suatu malam tiba-tiba panggil papahnya "PaPa", dan sering hingga sekarang. Tapi kalo panggil mama masih "Ema...k".
Karena sakit kemaren, berat Vira sekarang baru 8kg. Kata dokter Gatot, tinggi Vira sekarang sudah 71cm.

Udah dulu ya ceritanya. :)

4 comments:

Wati said...

Horee.. seneng ya Chan?... Vira udah bisa manggil papa, artinya elo diakui sbg papanya! :)

Chandra Marsono™ said...

Seneng banget, apalagi "PaPa" is her first official Word. Sangat senang dan pongah gitu :D

Vira sampai saat ini belum bisa bilang just "MaMa", lebih kepada teriakan "mamamamamamamamamama" atau "eeeeemmmmaaaaaaaaaaa".

so yes, I'm happy :D

Anonymous said...

seneng baca blognya Vira lucu ya. Mamanya juga cantik (twink...twink)

Chandra Marsono™ said...

Vira's Papa agrees 100% :-)

Lilypie Fourth Birthday tickers Lilypie Second Birthday tickers
Lilypie Breastfeeding tickers